Demografi Desa Sumerta Kauh
Tofografi Desa Sumerta Kauh merupakan daerah dataran rendah dengan ketinggian 0 - 10 meter diatas permukaan laut , curah hujan 2,757 mm , suhu udara antara 22- 29 derajat celcius , luas wilayah 89,40 Ha
Batas -batas wilayah administratif sebagai berikut :
# Utara : Desa Dangin Puri Kangin dan Kelurahan Tonja
# Timur : Desa Sumerta kaja
# Selatan : Desa Dangin Puri Kelod dan Sumerta Kelod
# Barat : Kelurahan Dangin Puri
Penggunaan Lahan di wilayah Desa Sumerta Kauh sebagai berikut :
# Daerah Pemukiman : 74, 60 Ha
# Jalan dan Gang : 4,5 Ha
# Fasilitas Umum (Sekolah , Perkantoran , Pura , Balai Pertemuan dll ) : 10,3 Ha
Jalan di Desa Sumerta Kauh terdiri dari :
# Jalan Provinsi
# Jalan Kota Denpasar 4,6 Km dengan kondisi beraspal hotmix
# Jalan Desa 1,5 Km dengan kondisi jalan beton / paving
# Gang / Jalan banjar 12 Km telah diaspal / di paving
# Jalan Desa Adat / Subak 1 Km
Orbitrasi Desa Sumerta Kauh :
#Jarak ke ibukota kecamatan jarak 1 Km , Waktu tempuh rata-rata 15-20 menit
# Jarak ke ibukota kota Denpasar jarak 1 Km , Waktu tempuh rata-rata 15 -20 menit
# Jarak ke ibukota provinsi jarak 1 Km , Waktu tempuh rata-rata 10 - 15 menit